Breaking News
light_mode
Trending Tags

Warga Kabupaten Bogor Bakal Punya Identitas Kependudukan Digital

  • account_circle Tim Bogor Plus
  • calendar_month Sel, 11 Feb 2025
  • comment 0 komentar

bogorplus.id– Dinas Kependudukan dan Catalan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Bogor akan menuntaskan aktivasi Identitas Kependudukan Digital (IKD).

Hal itu disampaikan oleh  Kepala Disdikcapil Kabupaten Bogor, Hadijana. Kata dia, program itu akan dilaksanakan  untuk 100 hari kedja Bupati Bogor 2025-2030. 

Hadijana mengklaim, aktivasi IKD itu menglami kenaikan dari 0,16 persen menjadi 7 persen.

“Sangat besar jumlahnya, cuma persentasenya kecil gitu dibanding kawasan kota lain yang bisa belasan persen tapi raihannya masih dibawah Bogor,”ujarnya, Selasa (11/2).

Mantan Kepala Kesbangpol itu menyebut, kenaikkan persentase aktivasi IKD berkat kerja sama perangkat desa yang gencar melakukan sosialisasi ke masyarakat.

Ia juga menambahkan, dari masyarakat yang mencetak KTP non Print Ready Record (PRR) sebenarnya didorong untuk melakukan aktivasi IKD.

Pencetakan KTP terbagi menjadi dua bagian, yakni Print Ready Record (PRR) maupun non PRR, dalam kategori PRR untuk masyarakat yang baru pertama kali membuat KTP dan non PRR bagi yang mengalami kerusakan ataupun kehilangan.

“Itu didorongnya kepada IKD soalnya kalau IKD itu otomatis sudah ada di sini misal perubahan data ilang atau rusak, kan di IKDnya masih ada (masih) bagus,” kata dia.

Selain aktivasi IKD, Disdukcapil akan memberlakukan program jaringan pelayanan terintegrasi (Japati) yang terdapat di setiap desa, 28 Puskesmas Poned, dan 40 KUA.

  • Penulis: Tim Bogor Plus

Rekomendasi Untuk Anda

  • BBM (Bahan Bakar Minyak): Definisi, Jenis, Fungsi, dan Dampaknya

    BBM (Bahan Bakar Minyak): Definisi, Jenis, Fungsi, dan Dampaknya

    • calendar_month Sen, 25 Agu 2025
    • account_circle Putri Rahmatia Isnaeni
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Meskipun energi terbarukan semakin diminati, BBM masih memegang peranan penting dalam kehidupan sehari-hari. Artikel ini akan menjelaskan definisi, kepanjangan, keuntungan, contoh, berbagai jenis, serta dampak dan signifikansinya bagi masyarakat dan lingkungan. Mari kita simak penjelasannya! Definisi BBM (Bahan Bakar Minyak) Bahan Bakar Minyak (BBM) adalah istilah yang merujuk pada segala bentuk bahan bakar […]

  • PT Pos Indonesia Dukung Pengaturan Industri Kurir, Ciptakan Iklim Usaha yang Sehat

    • calendar_month Sen, 19 Mei 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id – PT Pos Indonesia memberikan dukungan penuh terhadap Peraturan Menteri Komunikasi dan Digital (Permen) Nomor 8 Tahun 2025 mengenai Layanan Pos Komersial. Direktur Utama Pos Indoensia, Faizal R Djoemadi, mengemukakan bahwa peraturan ini sangat krusial untuk menciptakan lingkungan bisnis yang sehat bagi sektor kurir, pekerja, dan konsumen. “Kami mendukung penuh kebijakan yang dikeluarkan pemerintah […]

  • Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bogor, Ajat Rochmat Jatnika

    Pemkab Bogor Rencanakan Kantor UPT Dishub Jabar Jadi Kantor Dinas Koperasi dan UMKM

    • calendar_month Sen, 5 Jan 2026
    • account_circle Putri
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Pemkab Bogor memiliki rencana untuk menjadikan kantor UPT Dinas Perhubungan (Dishub) Jawa Barat yang terletak di komplek Tegar Beriman sebagai kantor Dinas Koperasi dan UMKM. Sekretaris Daerah Kabupaten Bogor, Ajat Rochmat Jatnika, mengungkapkan bahwa Bupati Bogor Rudy Susmanto telah melakukan pertemuan dengan Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi untuk membahas tentang aset milik Pemerintah […]

  • Link Siaran Langsung Liga 1 : Persebaya vs Persib

    • calendar_month Sab, 1 Mar 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Persebaya Surabaya akan menghadapi Persib Bandung. Pada pekan ke-25 Liga 1 2024-2025, pertandingan Persebaya melawan Persib akan berlangsung. Berikut ini adalah tautan untuk live streaming Persebaya melawan Persib. Pertandingan ini menjadi sangat krusial untuk kedua tim dalam pertandingan papan atas Liga 1 musim 2024/2025. Pertarungan dijadwalkan mulai pukul 20.30 di Stadion Gelora Bung […]

  • Setu Gunung Putri Dipenuhi Eceng Gondok

    Setu Gunung Putri Dipenuhi Eceng Gondok

    • calendar_month Jum, 18 Jul 2025
    • account_circle Sandi
    • 0Komentar

         

  • 10 Manfaat Daun Pepaya untuk Kesehatan, Lengkap dengan Kandungannya

    10 Manfaat Daun Pepaya untuk Kesehatan, Lengkap dengan Kandungannya

    • calendar_month Sen, 17 Nov 2025
    • account_circle Putri
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Dibalik rasanya yang pahit, daun pepaya menyimpan berbagai manfaat bagi tubuh secara keseluruhan. Adapun manfaat daun pepaya untuk kesehatan yaitu mengontrol kadar gula darah, mengatasi sembelit, bahkan mencegah munculnya jerawat. Tidak hanya sebatas itu, mari simak berbagai khasiat daun pepaya lainnya melalui artikel berikut ini. Kandungan Daun Pepaya Pepaya adalah buah yang banyak […]

expand_less