TPA Galuga

Pemkab Bogor Gelontorkan Rp 25 Miliar Tangani Sampah di TPA Galuga
- calendar_month Sen, 9 Jun 2025
- 0Komentar
bogorplus.id- Pemerintah Kabupaten Bogor bergerak cepat menangani longsor sampah di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Galuga yang sempat menutup akses warga. Tak tanggung-tanggung, Pemkab Bogor mengalokasikan Rp25 miliar tahun ini untuk memperbaiki sistem pembuangan dan mengurangi dampak lingkungan dengan pendekatan Sanitary Landfill. Sekretaris Daerah Kabupaten Bogor, Ajat Rochmat Jatnika, mengatakan bahwa kejadian ini menjadi perhatian serius […]
Tenaga Listik hingga Teras Sering Jadi Solusi Tangani Sampah di TPA Galuga
- calendar_month Jum, 23 Mei 2025
- 0Komentar
bogorplus.id-Pemerintah Kabupaten Bogor dan Pemerintah Kota Bogor telah sepakat untuk kerja sama penanganan sampah di TPA Galuga. Pertemuan Bupati Bogor Rudy Susmanto dengan Walikota Bogor Dedie Rachim beberapa waktu lalu, membahas mengenai pembuatan teras sering sampah di TPA Galuga sebagai upaya jangka pendek. Kepala DLH Soebiantoro menjelaskan, terdapat dua langkah untuk penanganan TPA Galuga tersebut. […]
Begini Cara Bupati Bogor Atasi Sampah TPA Galuga, Sanitary Landfill Jadi Solusi
- calendar_month Kam, 22 Mei 2025
- 0Komentar
bogorplus.id- Bupati Bogor Rudy Susmanto akan optimalkan Penanganan Sampah dan Kolaborasi Pengelolaan TPA Galuga, Kecamatan Cibungbulang, Kabupaten Bogor. Sanitary landfill menjadi solusi dalam penanganan sampah di TPA Galuga, sebelumnya menggunakan sistem open dumping. Bupati Bogor, Rudy Susmanto mengatakan, bahwa Pemerintah Kabupaten Bogor bersama Pemerintah Kota Bogor, telah bersepakat untuk menyusun konsep bersama pengelolaan sampah yang […]
Ditegur KLH, Pemkab Bogor Bakal Tata Sampah di TPA Galuga, Begini Konsepnya !
- calendar_month Sel, 13 Mei 2025
- 0Komentar
bogorplus.id- Bupati Bogor Rudy Susmanto akan mengkaji kembali penggunaan TPA Galuga, Kecamatan Cibungbulang, Kabupaten Bogor. Sebab, Pemkab Bogor telah mendapat sanksi administrasi dari Kementerian Lingkungan Hidup, terkait pengelolaan sampah. Bupati Bogor, Rudy Susmanto mengatakan, langkah yang akan diambil yaitu dengan melakukan sanitary landfill. “Kita sudah mendapatkan sanksi administratif dari Kementrian Lingkungan Hidup, tahapan yang akan […]