Sekertaris Daerah
Pemkab Bogor Resmi Kelola Pusat Informasi Geologi, Siapkan Kawasan Wisata Edukasi Terpadu di Tengah Kota
- calendar_month Sen, 17 Nov 2025
- 0Komentar
bogorplus.id- Pemerintah Kabupaten Bogor resmi menerima pengalihan aset Pusat Informasi Geologi (PIG) dari Badan Geologi Kementerian ESDM. Sebuah langkah strategis yang membuka babak baru pengembangan wisata edukatif perkotaan di Kabupaten Bogor. Penyerahan aset dilakukan melalui penandatanganan Naskah Hibah dan Berita Acara Serah Terima di Bali, Sabtu (15/11/25). Sekretaris Daerah Kabupaten Bogor, Ajat Rochmat Jatnik menegaskan […]
Pemkab Bogor Dorong Investasi Berkelanjutan Lewat Sinergi Tata Ruang dan Ekonomi Spasial
- calendar_month Kam, 23 Okt 2025
- 0Komentar
bogorplus.id-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor menegaskan komitmennya untuk mendorong investasi berkelanjutan yang berpihak pada keseimbangan lingkungan dan keteraturan ruang. Komitmen ini ditegaskan dalam Forum Investasi dan Tata Ruang Kabupaten Bogor Tahun 2025 yang digelar oleh Bappedalitbang, di Hotel Harris Cibinong City Mall, Rabu (22/10) kemarin. Sekretaris Daerah Kabupaten Bogor, Ajat Rochmat Jatnika, menyebut forum ini sebagai […]
PC IMM Soroti Klaim 100% ODF Pemkab Bogor: Masih Banyak Warga Lakukan BAB Sembarangan
- calendar_month Kam, 9 Jan 2025
- 0Komentar
bogorplus.id- Pernyataan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor yang menyebutkan bahwa 100 persen warganya sudah bebas Buang Air Besar (BAB) sembarangan mendapat tanggapan dari PC IMM Bogor Raya. Kabid Hikmad dan Kebijakan Publik, Panca Aditya Nugraha,menegaskan bahwa masalah BAB sembarangan di wilayah Kabupaten Bogor belum sepenuhnya teratasi. Panca mengungkapkan bahwa praktik BAB sembarangan dan kegiatan lainnya, seperti […]


