Piton
Seorang Lansia di Sulsel Ditemukan Meninggal Dunia Dalam Perut Ular Piton
- calendar_month Rab, 2 Apr 2025
- 0Komentar
bogorplus.id – Seorang wanita lansia bernama Hasiah (66 tahun) ditemukan meninggal dunia di dalam perut ular piton di Sidrap, Sulawesi Selatan. Insiden tragis ini terjadi saat Hasiah mencari tali pengikat kayu di kebun belakang rumahnya. Kapolsek Pitu Riase, Ipda Zakaria, mengungkapkan bahwa pihaknya menerima laporan mengenai kejadian ini pada Selasa malam, 1 April 2025, sekitar pukul 20. 30 Wita. Anak korban, Nurdin, menjelaskan bahwa ibunya berangkat ke kebun pada pukul […]


