Kajari Kabupaten Bogor
Lima Tahun Tertahan, Kasus Dugaan Korupsi PT PPE Jadi Prioritas Kajari
- calendar_month Rab, 5 Nov 2025
- 0Komentar
bogorplus.id- Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Kabupaten Bogor yang baru, Denny Achmad, bertekad menuntaskan berbagai kasus yang selama ini mandek. Kasus itu salah satunya dugaan tindak pidana korupsi di tubuh PT Prayoga Pertambangan dan Energi (PPE) Kabupaten Bogor yang sudah tertahan lebih dari lima tahun. Denny menegaskan, pihaknya akan melakukan evaluasi menyeluruh terhadap seluruh perkara yang […]
Ketua DPRD Sastra Winara Terima Kunjungan Kajari, Bahas Sinergi Pembangunan Daerah
- calendar_month Kam, 30 Okt 2025
- 0Komentar
bogorplus.id- Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bogor, Sastra Winara, menerima kunjungan Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Kabupaten Bogor, Denny Achmad, S.H., M.H., dalam rangka mempererat sinergi antara lembaga legislatif dan aparat penegak hukum untuk membangun Kabupaten Bogor yang lebih maju dan berintegritas. Pertemuan yang berlangsung di ruang kerja Ketua DPRD Kabupaten Bogor itu […]


