Breaking News
light_mode
Trending Tags

Erupsi Gunung

Gunung Lewotobi Laki-Laki NTT Mengalami Erupsi

  • calendar_month Jum, 21 Mar 2025
  • account_circle Tim Bogor Plus
  • 0Komentar

bogorplus.id – Gunung Lewotobi Laki-Laki yang terletak di Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT) mengalami erupsi dahsyat pada malam tadi. Warga yang tinggal di sekitar gunung segera mengungsi untuk menghindari bahaya. Erupsi terjadi pada Kamis, 20 Maret, sekitar pukul 22. 45 Wita. Letusan yang cukup besar terdengar jelas hingga ke Kota Larantuka, Flores Timur. Kepala Desa Pululera, Paulus SangTukan, melaporkan bahwa letusan kali ini sangat mengkhawatirkan. Saat ini, warga desa tengah berkumpul di gedung kantor desa dan gereja menunggu situasi menjadi lebih […]

expand_less