Breaking News
light_mode
Trending Tags

Dishub Kota Bogor

Langgar Perda, Puluhan Angkot Tua di Kota Bogor Ditertibkan Dishub

Langgar Perda, Puluhan Angkot Tua di Kota Bogor Ditertibkan Dishub

  • calendar_month Sen, 5 Jan 2026
  • account_circle Putri
  • 0Komentar

bogorplus.id – Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bogor bersama Satlantas Polresta Bogor Kota dan instansi terkait lainnya secara konsisten menjalankan operasi terhadap angkutan kota (angkot) yang telah melebihi batas usai teknis kendaraan, yakni lebih dari 20 tahun, sesuai dengan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 8 Tahun 2023. Coki Irsanza, Kepala Bidang Lalu Lintas Dishub Kota Bogor menjelaskan […]

Kontrak Berakhir, Layanan BisKita Transpakuan di Bogor Dihentikan Sementara

Kontrak Berakhir, Layanan BisKita Transpakuan di Bogor Dihentikan Sementara

  • calendar_month Jum, 2 Jan 2026
  • account_circle Putri
  • 0Komentar

bogorplus.id – BisKita Transpakuan telah menghentikan operasinya sejak kemarin, 1 Januari 2026. Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bogor menjelaskan penyebabnya. “Benar, jadi gini BisKita itu berkontrak per tahun, jadi per 31 Desember itu selesai. Nah 1 Januari inikan masih proses pengadaan barang dan jasa. Jadi pasti ada kesenjangan angkutan,” kata Kadishub Kota Bogor Sujatmiko Baliarto kepada […]

Jelang Nataru, Dishub dan Satlantas Polresta Bogor Kota Gelar Ram Check Bus AKAP

Jelang Nataru, Dishub dan Satlantas Polresta Bogor Kota Gelar Ram Check Bus AKAP

  • calendar_month Sel, 23 Des 2025
  • account_circle Putri
  • 0Komentar

bogorplus.id – Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bogor bersama Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polresta Bogor Kota menggelar ram check atau pemeriksaan kelayakan kendaraan secara menyeluruh serta pemeriksaan urine bagi pengemudi bus antar kota antar provinsi (AKAP) di Terminal Bubulak, Kota Bogor, Selasa (23/12/2025). Kepala Bidang Lalu Lintas Dishub Kota Bogor, Coki Irsanza, mengatakan kegiatan tersebut merupakan […]

Dishub Kota Bogor Targetkan Seluruh Angkot Terpasang Stiker Larangan Mengamen

Dishub Kota Bogor Targetkan Seluruh Angkot Terpasang Stiker Larangan Mengamen

  • calendar_month Kam, 7 Agu 2025
  • account_circle Sandi
  • 0Komentar

bogorplus.id- Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bogor terus menargetkan seluruh trayek angkot dipasangi stiker bertulisan larangan mengamen. Berdasarkan data yang dihimpun, Kamis (7/8) tercatat sebanyak 1.000 unit angkot telah dipasangi stiker “Dilarang Ngamen Di Angkot”. Hal tersebut sebagai bagian dari upaya meningkatkan kenyamanan dan keamanan penumpang. Kepala Dishub Kota Bogor, Sujatmiko Balirto mengatakan program itu adalah […]

Dishub Kota Bogor Ubah Rute Trayek Angkot di Pasar Jambu Dua

Dishub Kota Bogor Ubah Rute Trayek Angkot di Pasar Jambu Dua

  • calendar_month Rab, 16 Jul 2025
  • account_circle Putri Rahmatia Isnaeni
  • 0Komentar

bogorplus.id – Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bogor melakukan perubahan rute trayek angkutan kota (angkot) di Pasar Jambu Dua. Perubahan rute ini bertujuan untuk mempermudah akses warga ke Pasar Jambu Dua. Di samping itu, ini juga diharapkan dapat menarik lebih banyak pengunjung ke Pasar Jambu Dua. “Kita tentu ingin memastikan agar akses, kelancaran lalu lintas, dan […]

expand_less