Breaking News
light_mode
Trending Tags

Penyebab Kematian Reza Varindra Apa? Ustadz Hilmi Firdausi Kenang Crew Program Religi TVOne

  • account_circle Dheza
  • calendar_month Kam, 17 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Bogorplus.id – Kru program religi di TVOne, Reza Varindra dikabarkan meninggal dunia secara mendadak.

Kabar wafatnya Reza Varindra pertama kali tersiar melalui unggahan video Ustadz Hilmi Firdausi di TikTok, Kamis, 17 Juli 2025.

Dalam keterangannya, Ustadz Hilmi menyebut Reza bukan sekadar kru produksi di balik layar.

Lebih dari itu, almarhum adalah sosok sahabat para da’i dan ulama yang selalu mendukung setiap langkah dakwah.

“Inna lillahi wa inna ilaihi raji’un,” tulis Ustadz Hilmi.

Ia menuturkan, Reza adalah pribadi yang ikhlas, mencintai dakwah, dan selalu memberikan tenaga serta pikirannya untuk kelancaran program-program keislaman.

Menurut Ustadz Hilmi, keberadaan Reza sangat berarti karena ia ikut menjaga nyala dakwah melalui televisi, menjangkau masyarakat luas yang haus akan ilmu agama.

Apa Penyebab Meninggalnya Reza Varindra?

Meski kabar duka telah menyebar luas, hingga kini belum ada informasi resmi mengenai penyebab wafatnya Reza Varindra.

Dalam unggahan Ustadz Hilmi maupun pihak terkait, tidak disebutkan detail penyakit atau kondisi medis yang diderita almarhum.

Sejumlah warganet bertanya-tanya, apakah kepergian Reza disebabkan oleh sakit mendadak atau kondisi kesehatan tertentu.

Namun, keluarga maupun pihak TVOne belum memberikan keterangan lebih lanjut terkait hal tersebut.

  • Penulis: Dheza

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ulama Bersama Forkopimda Pastikan Kabupaten Bogor Tetap Damai

    Ulama Bersama Forkopimda Pastikan Kabupaten Bogor Tetap Damai

    • calendar_month Sel, 2 Sep 2025
    • account_circle Sandi
    • 0Komentar

    bogorplus.id- Ketua Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Bogor, Abdul Somad mendukung penuh terhadap langkah Bupati Bogor Rudy Susmanto bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) menjaga stabilitas wilayah di tengah maraknya aksi demonstrasi di sejumlah daerah. Pria yang akrab disapa Gus Dul, mengatakan antisipasi yang dilakukan pemerintah daerah bersama TNI-Polri terbukti efektif sehingga Kabupaten Bogor […]

  • Sekda Kabupaten Bogor Ikut Chasing Bogor Run 2025, Ajak Masyarakat Hidup Sehat 

    • calendar_month Ming, 12 Jan 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Sekertaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bogor, Ajat Rochmat Jatnika membuka sekaligus mengikut event lari 5.5 km Chasing Bogor Run 2025 di Sentul, Babakan Madang, Minggu (12/1). Diketahui, Chasing Bogor Run merupakan kegiatan pre event Bogor Run 2025 yang akan diselenggarakan pada tanggal 11 Mei 2025 mendatang. Rencananya akan diikuti sekitar 3.000 pelari dari Kabupaten […]

  • Dirut RBT Meninggal Dunia, Status Pidana Kasus Korupsi Timah Otomatis Gugur

    • calendar_month Sel, 29 Apr 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Direktur Utama PT Refined Bangka Tin (RBT), Suparta, yang juga merupakan terdakwa dalam kasus korupsi pengelolaan timah, telah meninggal dunia. Kejaksaan Agung (Kejagung) RI menyatakan bahwa status pidana Suparta kini otomatis gugur akibat kematiannya. “Menurut hukum acara ya kalau sudah meninggal terhadap secara pidana yang bersangkutan gugur,” ungkap Kapuspenkum Kejagung RI, Harli Siregar, dalam konferensi pers kepada wartawan […]

  • Menuju Pemuda Istimewa, Ratusan Pengurus Kecamatan dan Desa Hadir di Pelantikan Pengurus Katar Kabupaten Bogor 

    • calendar_month Rab, 14 Mei 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

      Bogorplus.id – Karang Taruna (Katar) Kabupaten Bogor akan menggelar pelantikan pengurus periode 2025-2030 pada Kamis 15 Mei 2025 mendatang.   Dalam pelantikan tersebut akan dihadiri oleh Bupati Bogor bersama Forkopimda Kabupaten Bogor beserta pengurus Katar tingkat Kecamatan hingga Desa.   “Diperkirakan ada ratusan orang yang hadir pada pelantikan Katar Kabupaten Bogor nanti. Mudah-mudahan semua […]

  • Tips Memilih Oli Motor dan Rekomendasi Oli Motor Terbaik

    Tips Memilih Oli Motor dan Rekomendasi Oli Motor Terbaik

    • calendar_month Sel, 22 Jul 2025
    • account_circle Putri Rahmatia Isnaeni
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Bagi Anda para pengguna motor, semakin banyak kegiatan yang akan dilakukan maka potensi untuk mengendarai motor juga semakin sering. Hal ini akan membuat Anda kelupaan untuk merawat motor yang mengakibatkan performanya juga semakin menurun. Untuk menjaga performa mesin agar tetap stabil sangat disarankan untuk sering mengganti oli. Namun oli motor yang digunakan juga […]

  • Ini Sosok Satpam  Rental Mobil Yang Tewas Diduga Dibunuh Anak Majikan 

    • calendar_month Jum, 17 Jan 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id- Seorang Satpam rental mobil di PT Laduta Car Real bernisial S (36) tewas mengenaskan di Lawanggintung, Kota Bogor, Jumat (17/1). Ketua RT 03 Andri (51) menceritakan kepribadian petugas keamanan itu. Kata dia korban memiliki kepribadian yang baik dan kesehariannya hanya menjaga rumah dan menyapu halaman. “Pengamatan saya sih orangnya baik, engga macem macem lah, […]

expand_less