Breaking News
light_mode
Trending Tags

Kota Bogor Diguncang Gempa 4,1 Magnitudo, 10 Rumah Rusak,  Berikut Datanya ! 

  • account_circle Tim Bogor Plus
  • calendar_month Kam, 10 Apr 2025
  • comment 0 komentar

bogorplus.id- Kota Bogor diguncang gempa 4,1 magnitudo pada Kamis (10/4) pukul 22:16 WIB. Akibat gempa yang terjadi itu, 10 rumah dilaporkan mengalami kerusakan.

Adapun episenter gempa terletak pada koordinat 6.62 LS dan 106.8 BT, atau tepatnya berlokasi di darat pada jarak 2 km Tenggara Kota Bogor pada kedalaman 5 kilometer.

Berikut data rumah rusak yang dihimpun oleh Badan Penangulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bogor :

1). Rumah Retak Dampak Gempa Wilayah RT 001/RW 005 , Kelurahan Bondongan

2). Rumah Retak Dampak Gempa Wilayah RT 001/RW 008 , Kelurahan Muarasari

3). Rumah Retak Dampak Gempa Wilayah RT 002/RW 001 , Kelurahan Rancamaya

4). Rumah Retak Dampak Gempa Wilayah Kampung Cincau RT 004/RW 008 , Kelurahan Gudang

5). Rumah Retak Dampak Gempa Wilayah Jalan Cimanggu Pabuaran Poncol RT 005/RW 008 , Kelurahan Cilendek Timur

6). Rumah Retak Dampak Gempa Wilayah Gang Menteng RT 003/RW 002 , Kelurahan Menteng

7). Rumah Retak Dampak Gempa Wilayah Panaragan Penggilingan RT 001/RW 006 , Kelurahan Panaragan

8). Rumah Retak Dampak Gempa Wilayah Pancasan RT 002/RW 006 , Kelurahan Pasir Jaya

9). Rumah Retak Dampak Gempa Wilayah Wanajaya RT 002/RW 003 , Kelurahan Pasir Jaya

10). Rumah Retak Dampak Gempa Wilayah RT 002/RW 011 , Kelurahan Menteng

  • Penulis: Tim Bogor Plus

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kabupaten Bogor Status Tangap Darurat Bencana, BNPB : Kebutuhan Masyarakat Akan Dibantu 

    • calendar_month Sen, 3 Mar 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id-Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) bersama Pemerintah Kabupaten (Pemkab ) Bogor mengeluarkan status tanggap darurat bencana. Kepala BNPB Letjen TNI Suharyanto, mengatakan status tanggap darurat bencana ini dikeluarkan pasca bencana alam yang menimpa wilayah Kabupaten Bogor. “Statusnya pak bupati mengeluarkan status tanggap darurat,”ujarnya, Senin (3/3). Dengan demikian, Pemerintah pusat tidak ragu-ragu untuk bekerja sama dengan […]

  • Biaya dan Cara Bikin SKCK Online 2025 di Super Apps Polri Presisi, Anti Ribet!

    Biaya dan Cara Bikin SKCK Online 2025 di Super Apps Polri Presisi, Anti Ribet!

    • calendar_month Kam, 11 Sep 2025
    • account_circle Dheza
    • 0Komentar

    Bogorplus.id – Pembuatan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) kini semakin praktis berkat hadirnya layanan digital Polri melalui aplikasi Super Apps Polri Presisi. Dengan memanfaatkan teknologi, masyarakat bisa mengajukan permohonan SKCK dari rumah hanya lewat ponsel pintar, meski pencetakan dokumen fisik tetap dilakukan di kantor polisi sesuai jadwal yang dipilih. Super Apps Polri Presisi sendiri merupakan […]

  • Membangun Kedekatan Emosional: Kunci Hubungan yang Positif dan Harmonis

    Membangun Kedekatan Emosional: Kunci Hubungan yang Positif dan Harmonis

    • calendar_month Sen, 8 Des 2025
    • account_circle Putri
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Kedekatan emosional adalah suatu hal yang diperlukan untuk menciptakan hubungan positif, baik antara orang tua dan anak maupun antara sepasang kekasih. Menurut Yuliawati dalam penelitiannya berjudul Jurnal Sosiohumaniora, kedekatan emosional bisa membangun sikap positif pada seseorang. Untuk memahami lebih lanjut mengenai definisi kedekatan emosional dan tips membangunnya, mari baca artikel berikut sampai habis. […]

  • Polsek Bogor Tengah Bekuk Spesialis Copet di Pedestrian Sempur

    Polsek Bogor Tengah Bekuk Spesialis Copet di Pedestrian Sempur

    • calendar_month Sel, 19 Agu 2025
    • account_circle Sandi
    • 0Komentar

    bogorplus.id- Polsek Bogor Tengah mengamankan seorang pria bernama Juanda alis Kevin (40) yang kedapatan melakukan pencurian di Kawasan Pedestrian, Sempur, Kota Bogor. Pelaku ditangkap di sekitaran pintu keluar Tol Ciawi sekitar pukul 20.00 WIB, pada Sabtu (16/8) malam. Kapolsek Bogor Tengah, Kompol Waluyo mengatakan, pelaku kemudian dibawa ke Polsek untuk dimintai keterangan lebih lanjut. “Pelaku […]

  • Brimob Polri Gelar Kejuaraan Nasional Skydiving Indoor di Cikeas untuk Regenerasi Atlet

    Brimob Polri Gelar Kejuaraan Nasional Skydiving Indoor di Cikeas untuk Regenerasi Atlet

    • calendar_month Jum, 19 Des 2025
    • account_circle Putri
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Korps Brimob Polri membuka kejuaraan nasional skydiving indoor di Gedung Soemardhi Windtunnel, Cikeas, Bogor, Jawa Barat. Kejuaraan nasional ini digelar dengan harapan bisa menjadi momentum regenerasi atlet di Indonesia. “Kami sudah sampaikan bahwa wind tunnel ini adalah milik negara, milik masyarakat, yang kebetulan dititipkan oleh satuan Brimob,” kata Komandan Korps Brimob Polri Komjen […]

  • 12 Makanan Khas Bali yang Sayang untuk Dilewatkan

    12 Makanan Khas Bali yang Sayang untuk Dilewatkan

    • calendar_month Jum, 19 Sep 2025
    • account_circle Putri Rahmatia Isnaeni
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Selain menjadi saran tempat liburan yang wajib dicoba, makanan khas bali juga wajib dicoba saat Anda berkunjung kesana. Makanan khas Bali sangat beragam, dari makanan berat yang saying untuk dilewati. 12 Makanan Khas Bali yang Lezat dan Populer Berikut kami sajikan beberapa rekomendasi makanan khas bali: 1. Nasi Campur Bali Nais campur bali […]

expand_less