Breaking News
light_mode
Trending Tags

Ketua DPRD Sastra Winara Tunggu Hasil Akhir Tim Saber Pungli Soal THR dan Kompensasi Sopir 

  • account_circle Tim Bogor Plus
  • calendar_month Sab, 12 Apr 2025
  • comment 0 komentar

bogorplus.id- Ketua DPRD Kabupaten Bogor, Sastra Winara mendukung tim saber pungli untuk membongkar dugaan pungli yang dilakukan oleh oknum Kepala Desa (Kades) dan pemotongan kompensasi sopir.

Sebelumnya, ramai pemberitaan mengenia dugaan pemerasan oknum kepala desa kepada para pengusaha dengan dalih THR dan pemotongan uang sopir.

Saat ini, Sastra Winara menunggu hasil pemeriksaan tim saber pungli agar tidak ada lagi oknum yang melanggar hukum dan ketentuan-ketentuan yang berlaku.

“Kemarin sudah disampaikan oleh pak bupati bahwa akan dicek lagi, akan di Kroscek kebenarannya seperti apa, tentu kita mendukung pak bupati bagaimana, jangan sampai nanti ada dari kita yang dianggap kurang baik,” katanya, Sabtu (12/4).

Politisi Partai Gerindra itu menyatakan, mendukung apapun yang dilakukan pemerintah daerah, kepolisian, dan Kejaksaan Negeri Kabupaten Bogor demi terciptanya kondusifitas di Bumi Tegar Beriman.

“Kami DPRD Kabupaten Bogor mendukung pemerintah daerah untuk supaya jelas, terang seperti apa kronologinya dan tidak ada yang dirugikan,” tutupnya.

Diketahui, tim siber pungli melakukan pemeriksaan kepada sembilan orang dengan dua kasus persoalan yang berbeda yakni soal pungli melalukan pemeriksaan kepada empat kepala desa yang diduga melakukan permintaan Thr ke setiap perusahaan pada hari raya idul Fitri 1446 Hijriah.

Kedua, pemeriksaan kepada 5 orang yang terlibat dalam pemotongan kompensasi sopir angkot Puncak Bogor. 1 oknum anggota Dishub Kabupaten Bogor dan 4 dari pihak lainnya.

  • Penulis: Tim Bogor Plus

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ajukan Gugatan UU TNI ke MK, Mabes TNI Hargai Langkah Tersebut

    • calendar_month Sen, 24 Mar 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Sejumlah individu telah mengajukan gugatan terhadap Undang-undang (UU) TNI ke Mahkamah Konstitusi (MK) setelah disahkan oleh DPR. Markas Besar TNI menghargai langkah tersebut, mengingat itu adalah hak setiap warga negara. “TNI tetap menghormati setiap proses hukum yang berlangsung di negara ini, termasuk hak setiap warga negara atau kelompok masyarakat untuk mengajukan gugatan ke Mahkamah Konstitusi (MK),” ujar Kapuspen TNI Brigjen […]

  • Diduga Pembangunan Proyek di Lereng Gunung Tangkuban Parahu Memicu Kekhawatiran Pecinta Lingkungan

    • calendar_month Jum, 28 Mar 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Sebuah proyek di lereng Gunung Tangkuban Parahu, Kabupaten Bandung Barat (KBB), menjadi perhatian publik setelah foto-fotonya viral di media sosial. Foto-foto tersebut memperlihatkan pembukaan lahan yang diduga akan dijadikan objek wisata, dan aktivitas proyek ini mengubah lanskap hijau yang rimbun, memicu kekhawatiran di kalangan kalangan pecinta lingkungan. Dari informasi yang beredar, proyek tersebut […]

  • OJK Menanti Danantara jadi Penyedia Likuiditas Pasar Modal PT BEI

    • calendar_month Sen, 28 Apr 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) kini menantikan langkah dari Badan Pengelola Investasi (BPI) Daya Anagata Nusantara (Danantara) untuk berperan sebagai penyedia likuiditas di pasar modal PT Bursa Efek Indonesia (BEI). Ketua Dewan Komisioner OJK, Mahendra Siregar, menyatakan bahwa Danantara dapat menjalankan peran tersebut melalui Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Meski demikian, Mahendra menyerahkan sepenuhnya […]

  • Sri Mulyani akan Melantik Pejabat Eselon I Kemenkeu Hari ini

    • calendar_month Jum, 23 Mei 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati direncanakan akan melakukan pelantikan sejumlah pejabat eselon I di Kementerian Keuangan (Kemenkeu) hari ini. Akan ada perubahan dasar yang mencakup pergeseran posisi dan pengisian posisi baru. “Pelantikan untuk seluruh Jabatan Pimpinan Tinggi Madya di Kemenkeu. Ada yang tetap, ada yang rotasi, ada yang baru,” ujar Kepala Biro Komunikasi […]

  • Bank Tegar Beriman Mulai Tawarkan Pegadaian SK kepada PPPK yang Baru Dilantik Hari Ini 

    • calendar_month Kam, 17 Apr 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id- Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) BPRS Bank Tegar Beriman (BTB) menawarkan PPPK yang hendak mengadaikan Surat Keputusan (SK) pengangkatan PPPK. Pasalnya, ada sebanyak 3.324 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dan 345 CPNS yang dilantik pada Kamis 17 April 2025. Dirut BPRS Bank Tegar Beriman, Dedin Nazarudin menjelaskan pihaknya dikuasai sebagai bank yang mengelola […]

  • Mitra Makan Bergizi Gratis di SPPG Jaksel Ambil Langkah Hukum, Belum Menerima Pembayaran Sejak Februari 2025

    • calendar_month Rab, 16 Apr 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Mitra dapur program Makan Bergizi Gratis di Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Kalibata, Jakarta Selatan, berencana mengambil langkah hukum setelah mengalami kerugian hampir mencapai Rp1 miliar, tepatnya sebesar Rp975. 375. 000. Kuasa hukum Danna Harly Putra menjelaskan bahwa kerugian ini terjadi karenakliennya, Ira Mesra, sebagai mitra, belum menerima pembayaran sama sekali sejak dapur beroperasi pada Februari 2025. Harly menyampaikan […]

expand_less