Breaking News
light_mode
Trending Tags

Heboh ! Seorang Ibu Melahirkan Anak di Kolong Jembatan Sungai Cileungsi 

  • account_circle Tim Bogor Plus
  • calendar_month Sen, 13 Jan 2025
  • comment 0 komentar

bogorplus.id – Sebuah video beredar di media sosial, seorang ibu bersama anaknnya tinggal di bawah kolong jembatan Sungai Cileungsi, Kabupaten Bogor.

Unggahan video yang beredar dan viral itu bernarasikan bahwa seorang ibu melahirkan anaknya di bawah jembatan.

Video berdurasi kurang dari satu menit itu memperlihatkan bayi mungil yang baru lahir dan juga sejumlah ibu-ibu.

Tampak juga dalam video perempuan berpakaian hitam yang merupakan ibu dari balita tersebut.

Kepala Dinas Sosial (Dinsos ) Kabupaten Bogor, Farid Ma’ruf membernarkan kejadian itu. Ia menyebut pihaknya menerima laporan terkait dengan adanya perempuan yang melahirkan anak.

Kemudian, Pihak dari Dinsos membawa perempuan itu ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Cileungsi untuk menerima perawatan.

“Iya betul, begitu ada laporan kasus kaya gitu kita langsung asesmen, lalu kita bawa ke rumah sakit sampai melahirkan disana,”ujarnya, Senin (13/1).

Lebih lanjut, Sambung Farid, perempuan itu kembali ke bawah jembatan seusai melahirkan anaknya di RSUD Cileungsi.

“Setelah pulang lagi ke rumah sakit balik lagi ke kolong jembatan. Karena kondisi masih begitu akhirnya tim kita jemput lagi,”tutupnya.

  • Penulis: Tim Bogor Plus

Rekomendasi Untuk Anda

  • Prabowo Laksanakan Panen Raya di Majalengka Bersama Pentani dari 14 Provinsi

    • calendar_month Sen, 7 Apr 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Presiden Prabowo Subianto telah berangkat menuju Kabupaten Majalengka, Jawa Barat, untuk melaksanakan panen raya bersama para petani dari 14 provinsi. Menurut informasi dari Biro Pers, Media, dan Informasi Sekretariat Presiden, Prabowo bersama rombongan terbatas lepas landas dari Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma Jakarta,  pada hari Senin, 7 April 2025, pukul 09. 45 WIB, menggunakan helikopter Caracal […]

  • Pemkab Bogor Kaji Pencabutan Moratorium Perbup Izin Usaha Toko Modern di 20 Kecamatan

    • calendar_month Ming, 25 Mei 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor akan mengkaji pencabutan moratorium Peraturan Bupati (Perbub) Nomor 63 Tahun 2017. Perbup itu berisikan tentang Penghentian Sementara Penerbitan Izin Usaha Toko Modern (IUTM). Pasalnya, ada 20 Kecamatan yang tidak memperbolehkan adanya pengeluaran izin untuk pembangunan minimarket. Salah satu alasannya yakni untuk mengembangkan usaha masyarakat lokal, tanpa ada saingan toko modern […]

  • 7 Rumah Warga di Dekat Kediaman Prabowo Rusak Akibat Gempa Kota Bogor

    • calendar_month Kam, 10 Apr 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id- Gempa Bumi dengan kekuatan magnitudo 4,1 mengguncang wilayah Bogor, Jawa Barat, Jumat (10/4). Berdasarkan laporan BMKG, bahwa pusat gempa berada di darat, tepatnya dua kilometer tenggara Kota Bogor. Relawan Tagana Kabupaten Bogor, Sukma Wijaya mengatakan, Dampak dari gempa tersebut, 7 rumah rusak mengalami retak-retak. “Info sementara ada 7 rumah rusak, retak-retak dan plapon copot,”ujarnya […]

  • Puan Pastikan PDIP Solid, Bantah Isu Perpecahan Jelang Kongres

    • calendar_month Jum, 10 Jan 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id- Berbagai dinamika tengah dihadapi oleh Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) hingga isu pergantian ketua umum. Ketua DPP PDIP Puan Maharani memastikan, partainya itu tetap solid dan akan menghormati mekanisme internal. “Kami solid, kami yakin insyaallah bahwa Kongres adalah proses tertinggi dari proses internal suatu partai, bukan hanya PDI Perjuangan,” kata Puan dilansir dari antaranews, […]

  • Presiden Prabowo Pastikan Harga Pangan Stabil Menjelang Ramadhan dan Idul Fitri 2025

    • calendar_month Sel, 18 Feb 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id- Presiden Prabowo Subianto menargetkan harga pangan tetap baik dan stabil selama ramadhan hingga Idul Fitri 2025. Hal itu disampaikan oleh, Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas), Arief Prasetyo Adi. Menurut Arief, pada Selasa di Jakarta, Presiden Prabowo memerintahkan agar harga pangan tetap stabil dan baik. “Hari ini harga pangan sangat stabil. Dalam rakor HBKN kemarin, […]

  • Empat Tahun Didiamkan, Situ Gunung Putri Jadi Bukti Gagalnya Tata Kelola Aset Daerah

    Empat Tahun Didiamkan, Situ Gunung Putri Jadi Bukti Gagalnya Tata Kelola Aset Daerah 

    • calendar_month Jum, 18 Jul 2025
    • account_circle Sandi
    • 0Komentar

    bogorplus.id- Revitalisasi Situ Gunung Putri yang terletak di Kabupaten Bogor nampaknya hanya sebatas wancana semata. Pasalnya, sejak tahun 2020 silam permohonan pengajuan revitaliasi Situ Gunung Putri telah dilayangkan oleh pihak desa kepada Pemerintah Pusat maupun Pemerintah Provinsi Jawa Barat. Namun perbaikan itu tak kunjung dilakukan, bahkan saat ini Situ Gunung Putri diselimuti oleh hama tanaman […]

expand_less