Breaking News
light_mode
Trending Tags

Balai Besar TNBTS: Ladang Ganja Tidak Berlokasi di Gunung Bromo

  • account_circle Tim Bogor Plus
  • calendar_month Rab, 19 Mar 2025
  • comment 0 komentar

bogorplus.id – Pihak Balai Besar Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (BB TNBTS) mengingatkan bahwa lokasi ladang ganja tidak terletak di area wisata Gunung Bromo. Penanaman ganja tersebut ditemukan di lereng Gunung Semeru, tepatnya di Desa Argosari, Kecamatan Senduro, Lumajang.

Ketua BB TNBTS, Rudijanta Tjahja Nugraha, menjelaskan dalam sebuah video yang diunggah di Instagram @bbtnbromotenggersemeru pada Selasa (18/3/2025), “Rata-rata jarak antara dua lokasi wisata itu ke area yang ditanami ganja, lebih dari 11 kilometer panjangnya.”

Meskipun demikian, pengunjung tetap disarankan untuk memeriksa jadwal penutupan wilayah TNBTS secara berkala, baik penutupan sebagian kawasan maupun secara keseluruhan. Rudijanta menambahkan, jalur pendakian ke Gunung Semeru biasanya ditutup dari Januari hingga Maret karena kondisi cuaca hujan deras yang dapat membahayakan keselamatan pengunjung.

Penutupan dan pembukaan kawasan wisata ini juga berlaku untuk area Danau Ranu Regulo dan Ranu Kumbolo. Informasi mengenai penutupan atau pembukaan area wisata Gunung Bromo dapat diakses secara resmi melalui Instagram @bbtnbromotenggersemeru.

Rudijanta juga menjelaskan tentang regulasi penggunaan pemandu di Gunung Semeru, yang tidak ada hubungannya dengan penemuan ladang ganja.

“Kewajiban penggunaan pendamping ataupun pemandu di Gunung Semeru merupakan bagian dari program pemberdayaan masyarakat yang ada di sekitar kawasan tersebut,” katanya.

 

  • Penulis: Tim Bogor Plus

Rekomendasi Untuk Anda

  • Rekomendasi Menu yang Pas untuk Berbuka, Dijamin Simpel dan Enak

    • calendar_month Jum, 28 Feb 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Terdapat rekomendasi menu yang pas untuk berbuka. Para umat muslim sangat menunggu bulan Ramadhan. Tentunya, mereka harus menyajikan menu-menu yang enak dan sehat untuk berbuka puasa. Setelah seharian berpuasa, tentunya tubuh kita juga membutuhkan asupan yang baik. Beragam pilihan menu buka puasa tentunya dapat Anda coba di rumah. Kalian yang sibuk pastinya tidak […]

  • Dua Kontakan Milik Ketua RT di Bojonggede Ludes Terbakar

    Dua Kontakan Milik Ketua RT di Bojonggede Ludes Terbakar

    • calendar_month Ming, 27 Jul 2025
    • account_circle Sandi
    • 0Komentar

    bogorplus.id-Kebakaran melanda dua kontrakan di Kedung Waringin, Kecamatan Bojonggede, Kabupaten Bogor, Sabtu (26//7) malam. Komandan Regu Pemadan Kebakaran (Damkar) Abbiyu Fikriansyah mengatakan, rumah kontrakan yang terbakar itu milik ketua RT setempat. “Api diduga karena konsleting listik, awalnya tetangga liat api di dalam rumah ketua RT itu,”ujarnya. Ia menjelaskan, kontrakan itu tidak terlalu besar, karena satu […]

  • 10 Film Horor Indonesia dengan Rating Tinggi di IMDb

    10 Film Horor Indonesia dengan Rating Tinggi di IMDb

    • calendar_month Rab, 10 Sep 2025
    • account_circle Putri Rahmatia Isnaeni
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Industri film horor di Indonesia terus menunjukkan kemajuan dengan menghadirkan karya-karya yang tidak hanya menakutkan, tetapi juga berkualitas tinggi. Beberapa film bahkan menerima pengakuan di kancah internasional, terbukti dari rating tinggi yang mereka peroleh di IMDb. Berkisar dari tema horor yang diambil dari legenda, kisah keluarga, hingga praktik santet, semua terekam dalam daftar […]

  • Cara Kerja Tubuh Ular Piton Saat Menelan Mangsa Super Besar

    Cara Kerja Tubuh Ular Piton Saat Menelan Mangsa Super Besar

    • calendar_month Rab, 3 Des 2025
    • account_circle Putri Rahmatia Isnaeni
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Ular piton dikenal sebagai salah satu jenis ular yang memiliki kemampuan luar biasa, terutama kaitannya dengan menelan mangsa yang lebih besar dari ukuran tubuhnya sendiri. Namun, mungkin tidak sedikit orang yang menaruh rasa penasaran mengenai cara ular piton menelan mangsa yang lebih besar daripada tubuhnya, sehingga berikut akan dipaparkan informasinya secara rinci. Meskipun […]

  • Rudy Susmanto Minta Damkar Tingkatkan Waktu Respons Penanganan Kebakaran

    Rudy Susmanto Minta Damkar Tingkatkan Waktu Respons Penanganan Kebakaran

    • calendar_month Kam, 8 Jan 2026
    • account_circle Putri
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Bupati Bogor Rudy Susmanto menyalurkan pesan lewat Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bogor Ajat Rochmat Jatnika terkait Waktu respons untuk Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan. Sebagai informasi, Dinas Pemadam Kebakaran Kabupaten Bogor mencatat adanya 1.889 kegiatan penyelamatan (rescue) dan 297 insiden kebakaran pada 2025, dengan tigas kecamatan yang paling sering mengalami kejadian, yaitu Cibinong […]

  • PLN Gandeng SMAN 1 Cikidang Hijaukan Jalur Transmisi, Isu Air Bersih Jadi Sorotan

    • calendar_month Rab, 7 Mei 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id – PT PLN (Persero) Unit Induk Transmisi Jawa Bagian Barat (UIT JBB) UPT Gandul, berkolaborasi dengan SMAN 1 Cikidang dan komunitas lingkungan Cisadane Resik Indonesia, menanam ribuan pohon. Ratusan siswa SMAN 1 Cikidang turut ambil bagian dalam program bertajuk Transformasi pohon di area ring 1 trasmisi. Mereka menanam berbagai jenis pohon produktif seperti durian, […]

expand_less