Breaking News
light_mode
Trending Tags

Keunikan Budaya Indonesia, Mewarisi Budaya Indonesia di Tengah Keberagaman

  • account_circle Putri Rahmatia Isnaeni
  • calendar_month Kam, 21 Agu 2025
  • comment 0 komentar

bogorplus.id – Indonesia dikenal karena warisan budayanya, namun tetap melestarikan nilai-nilai budaya tersebut melalui Pancasila, yang menekankanberbeda-beda tetapi tetap satu. “

Saat ini, masih banyak orang Indonesia yang memegang teguh kepercayaan dan tradisi yang diwariskan oleh nenek moyang mereka.

Sejak zaman dahulu kala, telah ada keberagaman budaya yang memiliki karakteristik unik masing-masing.

Contohnya, tarian tradisional dan musik tradisional. Namun, ada juga di antara kita yang mulai melupakan budaya tersebut.

Di kota-kota besar, kesadaran akan budaya Indonesia cenderung berkurang, hanya beberapa orang yang masih menerapkan elemen budaya lokal.

Berbeda kondisi di desa, di mana mayoritas penduduk masih memelihara tradisi dan sangat menghargai warisan budaya nenek moyang mereka.

Di desa, tarian tradisional masih sering dipertunjukkan dalam berbagai acara. Selain itu, musik tradisional yang dimainkan di desa umumnya menggunakan alat dari bahan alami seperti bambu, pelepah pisang, dan batu.

Oleh karena itu, setiap desa memiliki keunikan budaya yang berbeda-beda.

Budaya Indonesia mengajarkan kita untuk tidak membedakan satu budaya dengan budaya lain, melainkan menerima dan beradaptasi dengan lingkungan budaya tersebut.

Setiap budaya memiliki ciri khas yang unik. Kita tidak bisa merubah adat istiadat yang ada karena telah ada sejak nenek moyang kita.

Kita harus menghormati setiap bentuk budaya. Jika kita sendiri memiliki budaya yang mungkin dinilai negatif oleh orang lain, apakah kita akan menerimanya?

Dengan demikian, cara pandang terhadap budaya masing-masing akan memperdalam pemahaman kita dalam menghargai dan mengakui tradisi orang lain.

Akan lebih baik lagi jika kita mempelajari aspek-aspek budaya orang lain, karena kita bisa mendapatkan pengetahuan dan pengalaman yang berharga serta menarik, meskipun kadang membingungkan mengapa budaya itu ada.

Mulai sekarang, kita perlu belajar untuk beradaptasi dengan budaya orang lain, seperti yang dikatakan oleh Alexandre Dumas, “Semua untuk satu dan satu untuk semua. “

  • Penulis: Putri Rahmatia Isnaeni

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kenapa Ikan Lele Tidak Mau Makan Umpan Lagi? Ini Penjelasan dan Solusinya!

    Kenapa Ikan Lele Tidak Mau Makan Umpan Lagi? Ini Penjelasan dan Solusinya!

    • calendar_month Jum, 10 Okt 2025
    • account_circle Putri
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Membuat umpan untuk mancing ikan lele pasti selalu berwarna-warni, tanpa di coba yang baru sepertinya ada yang kurang lengkap saat dipakai memancing. Kalau bahan sudah jelas mengikuti saja yang penting bisa pulen kalis saat di racik. Namun disayangkan, aroma Essen yang disukai ikan lele perlu dipilih dengan tepat, selain mendapatkan rekomendasi dari sesama […]

  • Kebutuhan Ikan Selama Ramadan akan Meningkat, KKP Pastikan Stok Ikan Tetap Aman

    • calendar_month Rab, 5 Mar 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memproyeksi bahwa kebutuhan ikan selama Ramadan dan Lebaran 2025 akan mengalami peningkatan sebesar 7,3 persen. Diperkirakan, kebutuhan ikan akan naik dari 0,79 juta ton pada Februari 2025 menjadi 0,85 juta ton pada Maret 2025. Direktur Jenderal Penguatan Daya Saing Produk Kelautan dan Perikanan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), […]

  • Antisipasi Joki Jalanan, Satlantas Polres Bogor Siapkan Ratusan Personel di Jalur Puncak

    • calendar_month Rab, 22 Jan 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id-Satlantas Polres Bogor akan mengantisipasi joki jalanan atau pak ogah saat libur panjang atau long weekend di Jalur Puncak Bogor. Sebelumnya viral beberapa waktu lalu, joki jalanan kerap kali membuat resah wisatawan dengan mematok harga yang tidak wajar sebagai penunjuk jalan menuju puncak. Kasatlantas Polres Bogor, AKP Rizky Guntama mengatakan, pihaknya sudah membuat satgas agar […]

  • Macam-macam Jenis Infeksi Jamur Kulit dan Cara Mengatasinya

    Macam-macam Jenis Infeksi Jamur Kulit dan Cara Mengatasinya

    • calendar_month Sen, 28 Jul 2025
    • account_circle Putri Rahmatia Isnaeni
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Infeksi jamur pada kulit adalah kondisi yang umum dihadapi masyarakat Indonesia karena iklim tropis. Beberapa jenis infeksi jamur kulit yang sering terjadi antara lain panu, kutu air, kadas, kurap, infeksi jamur pada kuku, dan infeksi jamur di area selangkangan. Kadang-kadang, infeksi jamur pada kulit ini bisa menimbulkan beragam masalah kulit lainnya, seperti kulit […]

  • Keistimewaan Surat Yasin: Hati Al-Qur’an dan Amalan Utama di Malam Jum'at

    Keistimewaan Surat Yasin: Hati Al-Qur’an dan Amalan Utama di Malam Jum’at

    • calendar_month Rab, 19 Nov 2025
    • account_circle Putri
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Surat Yasin adalah surat ke-36 dalam Al-Qur’an yang terdiri atas 83 ayat. Surat ini termasuk surat Makkiyah. Pokok-pokok surat Yasin tidak lepas dari akidah umat sebelum Nabi Muhammad, perjuangan Rasulullah dalam menyampaikan risalah kenabian, keagungan Allah, dan keanekaragaman perilaku manis. Di akar rumput, surat Yasin merupakan bacaan yang populer saat mengisi kegiatan diniyah, […]

  • 5 Cara Membersihkan Gigi Palsu dengan Tuntas

    5 Cara Membersihkan Gigi Palsu dengan Tuntas

    • calendar_month Sen, 4 Agu 2025
    • account_circle Putri Rahmatia Isnaeni
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Tujuan penggunaan gigi palsu adalah untuk membantu pasien yang telah kehilangan sebagian atau seluruh gigi mereka dalam hal berbicara, tersenyum, dan makan secara alami. Hal ini hanya bisa dilakukan jika gigi palsu memberikan kenyamanan dan dipelihara dengan baik. Gigi palsu jelas memerlukan pemeliharaan yang sama atau bahkan lebih perhatian daripada gigi alami karena […]

expand_less