Breaking News
light_mode
Trending Tags

Banjir Rendam Pemukiman di Bojonggede Akibat Hujan Deras dan Tembok Jebol

  • account_circle Putri
  • calendar_month 3 jam yang lalu
  • comment 0 komentar

bogorplus.idHujan yang sangat lebat di Desa Susukan, Kecamatan Bojonggede, Bogor, Jawa Barat, mulai sejak pagi hari mengakibatkan sungai meluap. Hal ini menyebabkan area pemukiman penduduk terendam banjir.

Dikarenakan hujan deras dengan intensitas tinggi dan jebolnya tembok halaman rumah mengakibatkan aliran Kali Pesanggrahan meluap dan menggenangi halaman rumah warga,” kata Staf Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Bogor, Jalaluddin, Senin (12/1/2026).

Ia menyatakan bahwa insiden tersebut terjadi sekitar pukul 06.00 WIB. Ketinggian air saat itu mencapai 60 cm.

Dengan ketinggian sekitar 60 Cm,” jelasnya.

Tidak ada laporan mengenai korban jiwa atau korban luka akibat kejadian ini. Dinding yang roboh itu belum dapat diperbaiki karena aliran air masih sangat deras.

Untuk tembok yang jebol belum mendapat penanganan. Dibutuhkan penanganan lebih lanjut dari pihak terkait,” ujarnya.

  • Penulis: Putri

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kebakaran Pabrik Kerupuk di Tanah Sareal Bogor, 7 Unit Pemadam Dikerahkan

    Kebakaran Pabrik Kerupuk di Tanah Sareal Bogor, 7 Unit Pemadam Dikerahkan

    • calendar_month Rab, 4 Jun 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Kebakaran melanda pabrik kerupuk yang terletak di Kelurahan Kayumanis, Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor. Api diduga muncul karena selang gas bocor di bagian dapur. “Objek yang terbakar pabrik kerupuk, lokasi di Kayumanis, Kecamatan Tanahsareal,” ujar Kabid Pemadaman dan Penyelamatan M Ade Nugraha, Rabu (4/6/2025). Ade menjelasan, kebakaran dilaporkan terjadi saat beberapa karyawan tengah […]

  • Bentrokan Suporter di Tol Jagorawi, Lalu Lintas Sempat Macet Hingga 6 Kilo Meter 

    • calendar_month Ming, 12 Jan 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id- Kerusuhan suporter terjadi di Rest Area KM 21 Tol Jagorawi, Kabupaten Bogor, Minggu (12/1) malam. Video bentrok itu ramai dan viral di media sosial. Para suporter terlihat saling serang hingga menyalakan petasan. Diketahui bentrok usai pertandingan antara Persita Tanggerang melawan PSIS Semarang di Stadion Pakansari. Kanit 2 PJR Jagorawi, Iptu Aswan Budi membernarkan, peristiwa […]

  • Bupati Bogor Bangun Ekosistem Ekonomi Terpadu Berbasis Layanan Haji-Umrah

    Bupati Bogor Bangun Ekosistem Ekonomi Terpadu Berbasis Layanan Haji-Umrah

    • calendar_month Rab, 10 Des 2025
    • account_circle Sandi
    • 0Komentar

    bogorplus.id– Pemerintah Kabupaten Bogor menargetkan Pusat Pelayanan Haji dan Umroh menjadi motor penggerak ekonomi baru di wilayahnya. Bupati Bogor, Rudy Susmanto menegaskan bahwa kawasan tersebut tidak hanya berfungsi sebagai pusat layanan ibadah, tetapi juga akan menjadi ekosistem bisnis yang terintegrasi. Rudy menjelaskan bahwa pembangunan Masjid Raya Nurul Wathon dan replika Ka’bah hanyalah tahap awal. Pada […]

  • Dudung Sebut Presiden Prabowo Tidak Kerahkan TNI ke Kejaksaan

    • calendar_month Kam, 15 Mei 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Penasihat Khusus Presiden di Bidang Pertahanan Nasional, Jenderal (Purn) TNI Dudung Abdurachman, menyatakan bahwa Presiden Prabowo Subianto tidak menginstruksikan TNI untuk mengerahkan pasukan ke Kejaksaan. Pernyataan ini disampaikan Dudung pada acara Satu Meja The Forum bertema TNI Jaga Kejati dan Kejari, Sinergi atau Investasi yang ditayangkan di Kompas TB, Rabu (14/5/2025). “Kalau menurut […]

  • Disleksia pada Anak: Penyebab, Ciri-Ciri, dan Cara Mengatasinya

    Disleksia pada Anak: Penyebab, Ciri-Ciri, dan Cara Mengatasinya

    • calendar_month Rab, 12 Nov 2025
    • account_circle Putri
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Disleksia adalah gangguan belajar yang memengaruhi kemampuan anak dalam membaca, menulis, dan mengeja. Adapun ciri-ciri disleksia pada anak, yaitu kesulitan mengenali huruf, membaca lambat, sering membalik huruf atau angka, dan sulit memahami teks yang dibaca. Disleksia pada Anak Penyebab disleksia yang utama berasal dari genetika. Disleksia bukan karena kurangnya kecerdasan atau motivasi belajar, […]

  • Jembatan di Jalan Citeureup- Sukamakmur Amblas, Pengendara Tak Bisa Melintas 

    • calendar_month Kam, 27 Feb 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Hujan deras mengguyur wilayah Kabupaten Bogor, Kamis (27/2) menyebabkan jembatan di Jalan Citeureup- Sukamakmur amblas. Video amblasnya jembatan itu beredar di media sosial. Terlihat sejumah pengendara berhenti sejak lantaran jalan itu tak bisa dilintasi. Camat Citeureup, Edy Suwito membenarkan peristiwa tersebut. Menurutnya jembatan amblas akibat hujan yang cukup deras sejak siang tadi. “Iyah […]

expand_less